Jumat, 13 Maret 2015

Profil dan Biodata Niklas Tarvajarvi Persib Bandung

Profil dan Biodata Niklas Tarvajarvi Persib Bandung Niklas Tarvajarvi yang memberanikan diri melamar. Profil Pelamar Persib Bandung Asal Finlandia: Saya Main di Belanda, Lahir di Finlandia. Selasa, Profil Biografi Biodata Tokoh Ilmuwan Penemu Terkenal Indonesia Dunia Sarah Meirizka Hardiany Sechan lahir di Bandung, 9 Mei 1974 umur 40 tahun Profil Niklas Tarvajarvi, Pemain Seleksi Persib In a Crux .com. Profil Niklas Tarvajarvi, Pemain Seleksi PersibProfil dan Biodata Niklas Tarvajarvi Persib BandungNiklas memulai karirnya di klub lokal Finlandia bersama Jokerit selama 4 musim. Di tahun 2004 berganti klub MyPa masih di Liga Finlandia. Menurut situs wikipedia catatn gol nya tak begitu fantastik, di Jokerit hanya bisa mencetak 11 gol dari 39 penampilannya dan 3 gol dari 37 penampilan di MyPa.

Situs Soccerway mulai mencatat namanya ketika berbaju Heerenven, tim liga kasta tertinggi di Belanda. Di musim perdananya berhasil mencetak 3 gol dari 17 penampilannya. Musim 2006/2007 tampil 13 kali dgn mencetak 1 gol. Tampil bersama Heerenveen membuatnya dipanggil untk memperkuat Timnas Finlandia.

Nama: Niklas Henrikki Tarvajarvi
Kelahiran: Tuusula, 13 Maret 1983
Tinggi/Berat: 1,85 cm/80 kg
Posisi: Striker
Klub Terakhir: RoPS
Caps Timnas: 4 main/0 gol

Gagal bersaing di tim inti, membuatnya dipinjamkan ke klub De Graschaaf dan Vitesse yg masih bermain di Eredivisi. Di De Graschaaf mencetak 4 gol dari 28 penampilannya dan hanya 11 kali tampil dgn 2 gol di klub Vitesse.

Di musim 2008/2009 Niklas memperkuat klub Liga Swiss Neuchâtel Xamax. Pada tanggal 4 Februari 2009, laman soccerway mencatat namanya bermain sebagai pemain inti di timnas Finlandia melawan tuan rumah Jepang yg kala itu kalah telak 5-1.

Selanjutnya kariernya dilanjutkan ke Divisi 2 Liga Jerman bersama Karlsruher SC, di tahun pertamanya bermain di tim B yg berlaga di liga amatir. Tahun berikutnya di musim 2009/2010, bermain di tim utama dan berhasil mencetak 2 gol dari 19 penampilannya. Di musim berikutnya hanya tampil sekali.

Tahun 2011 kembali ke negaranya dgn membela TPS, TPS sempat berlaga di Liga Champion Eropa, tapi Niklas tak diberikan kesempatan bermain. Di liga domestik mencetak 2 gol dari 7 kali tampil.

Musim 2011/2012 kembali ke Belanda dgn memperkuat klub kasta kedua, Go Ahead Eagles, mencetak 3 gol dari 11 kali tampil. Hanya semusim kemudian kembali kenegaranya memperkuat RoPS dan tercatat mencetak 1 gol dari 10 kali penampilannya. Dari situs transfermrkt, tercatat pindah ke klub SC Joure di tahun 2014 dgn status bebas transfer, klub kasta kedua di Belanda.

Persib Bandung kembali dilamar striker asing. Kali ni ada pemain impor dari Eropa yg akan dijajal kemampuannya, yaitu Niklas Tarvajarvi asal Finlandia. Niklas Tarvajarvi (Finlandia) sudah tak mengikuti latihan hari ini. “Dia cuma datang saja, ikut latihan,” terang Djanur.

Dia akan diseleksi di Bali karena saat ni Persib tengah berada di Pulau Dewata untk melakoni laga ujicoba kontra Bali United Pusam. Niklas Tarvajarvi sebenarnya sedang berlibur di Bali. Saat mendengar bahwa Persib jg berada di pulau yg sama dan tengah mencari striker asing, pemain 31 tahun ni pun tertarik untk mencoba peruntungannya.

“Saya dengar dari seseorang, Persib butuh penyerang. Oleh karena itu saya datang ke mari. Buat saya latihan ni berat. Tidak berlatih seminggu dan langsung latihan hari ini. Ini kali pertama saya ikut trial klub di Indonesia,” kata Niklas Tarvajarvi di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Senin (2/3/2015).

“Saya main di Belanda, lahir di Finlandia, 10 tahun di Belanda, Jerman dan Finlandia. Terakhir, saya bermain di FC Emmen. Saya tak berpikir bisa maksimal. Hari ni saya ingin berikan yg terbaik. Saya serahkan pd pelatih,” tambahnya. Dilansir dari situs resmi Persib, Niklas datang bersama keluarganya untk berlibur sambil melakukan trial. Walau menurutnya kondisi tak fit 100% namun berusaha untk tampil maksimal.

source : http://tokohpenemu.blogspot.com, http://dailymotion.com, http://wikipedia.org



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

D.M.C.A Disclaimer of Lukas Blog - All contents published under GNU General Public License.
All images/photos/videos found in this site reserved by its respective owners. We does not upload or host any files.