![]() |
foto: BBC |
Sementara itu, Marquez jg menyumbangkan 25 poin di seri ke-17 musim 2014. Dengan demikian tim Repsol Honda jg berhasil mempertahankan gelar konstruktor musk 2014 sekaligus memecahkan rekor raihan gelar konstruktor terbanyak di semua kelas gelaran balap motoGP.
Selama mengikuti kejuaraan MotoGP, tim Repsol Honda telah mengoleksi 63 gelar yg terdiri dari 8 gelar di kelas MotoGP, 13 gelar di 500cc, 6 gelar di 350cc, 19 gelar di kelas 250cc, dan gelar di 125cc, dan terakhir 2 gelar di kelas 50cc. Shuei Nakamoto, seorang Executive President HRC menyatakan kebanggaannya dgn apa yg telah mereka peroleh selama keikutsertaan mereka di MotoGP.
Mereka mengatakan bahwa pencapaian mereka tak lepas dari performa gemilang dua pembalap andalannya yakni Dani Pedrosa dan Marc Marquez. Meskipun Marc adalah pembalap yg masih muda, tetapi ia sudah banyak berkontribusi untuk Honda, ia menunjukkan dominasi yg luar biasa di awal musim ni kala memenangi pertama sepuluh balapan berturut-turut.
Selain itu, Marc Marquez jg menjadi pembalap yg mampu menyamai rekor pembalap senior Mick Doohan serta sudah dipastikan ia akan meraih gelar juara dunia MotoGP 2014.
Selain itu, Honda jg memiliki pembalap yg tak kalahnya dgn Marc. Ya, Dani Pedrosa jg menunjukkan performa apik di musim ini. Setidaknya ia mampu bertahan di posisi empat di bawah Jorge Lorenzo, Valentino Rossi, serta Marc Marc Marquez. Tetapi, Pedrosa jg pernah mengalahkan Marc di sirkuit Republik Ceko.
Tahun ni bisa jadi menjadi tahun keberuntungan bagi pabrikan asal Jepang ini. Sebab, di musim 2014 ini, Honda dpt berkesempatan mengawinkan gelar juara dunia pembalap, gelar juara dunia tim di seri Valencia 9 November mendatang, serta gelar konstruktur yg ke-63.
source : http://www.fandinistic.com, http://lintas.me, http://solopos.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar