
Lima pertandingan terakhir Sporting Lisbon :
15 Feb 2015 Belenenses 1-1 Sporting Lisbon
09 Feb 2015 Sporting Lisbon 1-1 SL Benfica
02 Feb 2015 FC Arouca 1-3 Sporting Lisbon
29 Jan 2015 Sporting Lisbon 1-1 Vitoria FC Setubal
25 Jan 2015 Sporting Lisbon 1-0 Academica Coimbra
Preview Wolfsburg :
Wolsburg pastinya tak akan mudah untuk dikalahkan. Kemenangan adalah harga mati untuk Wolsburg. Hal ni bukan mustahil melihat performanya di Bundesliga saat ni yg begitu baik. Mereka berhasil meraih 4 kemenangan dan hanya sekali imbang. Pada pertandingan terakhinya, Wolfsburg berhasil menang dramatis dgn skor 4-3 atas Leverkusen.
Lima pertandingan terakhir Wolfsburg :
14 Feb 2015 Leverkusen 4-5 Wolfsburg
07 Feb 2015 Wolfsburg 3-0 Hoffenheim
04 Feb 2015 Eintracht Frankfurt 1-1 Wolfsburg
31 Jan 2015 Wolfsburg 4-1 Bayern Munchen
24 Jan 2015 Wolfsburg 2-1 Karlsruher
Preview Sporting Lisbon :
Sementara itu, sang tamu tak akan memberikan kemenangan untuk Wolfsburg dgn mudah. Penampilan Sporting Lisbon dlm 9 laga terakhir cukup impresif, tim mampu memetik 6 kali kemenangan, 3 kali hasil imbang dan sejauh ni masih belum terkalahkan sama sekali. Dengan hasil tersebut, Sporting Lisbon akan meladeni permainan dari wakil asal Jerman, Wolfsburg.
Head to Head Wolfsburg Vs Sporting Lisbon :
Ini merupakan pertemuan pertama kedua tim
Prediksi susunan pemain Wolfsburg Vs Sporting Lisbon :
Wolfsburg : Diego Benaglio, Naldo, Robin Knoche, Sebastian Jung, Ricardo Rodriguez, Luiz Gustavo, Vierinha, Ivan Perisic, Kevin De Bruyne, Andre Schurrle, Bas Dost.
Sporting Lisbon : Rui Patricio, Paulo Oliveira, Jefferson, Cedric, William, Capel, Joao Mario, Luis Nani, Fredy Montero, Andre Carrilo, Islam Slimani.
source : http://news.detik.com, http://reddit.com, http://natarizqi.blogspot.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar