Rabu, 07 Oktober 2015

[3 Semprul Mengejar Surga] Ada Audisi untuk jadi pemain sinetron "Assalamualaikum Beijing the Series".. ayok siapa yang mau ikutan!!!..

ohmlukas.blogspot.com - Buat kamu yg ingin menjadi artis sinetron kini ada kesempatan untk mewujudkan keinginan karena akan ada audisi untk menjadi pemain sinetron "Assalamualaikum Beijing the Series". Audisi ni akan diadakan di kota Surabaya, Bandung dan Jakarta.

Syarat-syarat untk menjadi pemain sinetron "Assalamualaikum Beijing the Series" ni yaitu Wanita dan pria usia antara 17 sampai 24 tahun yg nantinya akan diaudisi apakah bisa menguasai karakter dari masing-masing peran dari tokoh di sinetron "Assalamualaikum Beijing the Series" nanti. Jika menang audisi, maka nantinya akan mendapat kontrak dari Sinemart dan syuting langsung di Beijing.

Audisi ni untk mencari pemeran karakter Asmara, Zhongwen, Ridwan, Sekar dan Dewa
Daftar peran dan karakter:
Untuk peran wanita
ASMARA : Cerdas, Baik hati, Tegar.
SEKAR : Cantik, Periang, Suka nonton drama.

Untuk peran Pria
DEWA : Tegas, Macho, Rapuh.
ZHONGWEN : Rapi, Suka menolong, Realistis.
RIDWAN : Pendiam, Alim, Penghafal Al-quran


Untuk lebih mengenal peran dari para tokoh di cerita "Assalamualaikum Beijing" kita bisa melihat di filmnya "Assalamualaikum Beijing" yg diproduksi Maxima Pictures dan rilis di bulan Desember 2014 lalu.

Film ni bercerita tentang Asma yg pergi ke Beijing menjadi jurnalis sambil melupakan kekasihnya yg telah berselingkuh darinya, Dewa. Di Beijing, Asma bertemu dgn Zhongwen pria yg tampan dan suka menolong. Asma mulai membuka hatinya untk Zhongwen. Tapi tiba-tiba Dewa menyusulnya ke Beijing. Asma saat itu jg mengalami cobaaan lain karena diserang penyakit APS, sebuah sindrom yg membuat nyawanya terancam dan bisa menemui kematian kapan saja.


Berikut foto dan nama pemeran di film "Assalamualaikum Beijing"

Asmara diperankan oleh Revalina S Temat

Ada Audisi untuk jadi pemain sinetron "Assalamualaikum Beijing the Series".. ayok siapa yang mau ikutan!!!..

Asma merupakan wanita berjilbab yg tegar dlm mengadapi cobaan. Asma patah hati karena menjelang hari pernikahannya sang kekasih, Dewa justru menghamili rekan satu kantornya, Anita. Asma sambil melupakan kekasihnya kemudian ditugaskan oleh kantornya ke Beijing sebagai jurnalis. Di Beijing Asma bertemu dgn Zong When. Asma akhirnya jatuh cinta dgn Zong When. Asma ni ternyata menderita sindrom APS (penggumpalan darah) yg membuatnya bisa stroke, dan buta. Walau sakit Asma tetap semangat jadi jurnalis dan bisa menikah dgn orang yg dicintai.

Sekar diperankan oleh Laudya Cynthia Bella

Ada Audisi untuk jadi pemain sinetron "Assalamualaikum Beijing the Series".. ayok siapa yang mau ikutan!!!..
Sekar merupakan wanita berjilbab yg menjadi sahabat Asma. Sekar penasaran dgn sosok Zhongwen yg diceritakan Asma dan berharap Zhongwen yg dipanggil Sekar dgn Chong-chong menjadi jodoh Asma. Sekar ni suka dgn hal yg romantis karena terlalu suka dgn drama Korea. Sekar yg selalu ceria kemudian menjadi sedih ketika Asma menderita sakit.

Dewa diperankan oleh Ibnu Jamil

Ada Audisi untuk jadi pemain sinetron "Assalamualaikum Beijing the Series".. ayok siapa yang mau ikutan!!!..
Dewa merupakan mantan kekasih Asma. Dewa berselingkuh dgn Anita sampai membuat Anita hamil. Dewa memilih menikahi Anita tapi hanya sampai bayi mereka lahir. Ia berencana bercerai demi kembali pd Asma. Dewa pergi ke Beijing mencoba mengejar cinta Asma kembali. Tapi Asma tak mau menerima Dewa kembali, meminta Dewa untk berhenti dan pulang mengurus istri dan anaknya saja.

Zhongwen diperankan oleh Morgan Oey

Ada Audisi untuk jadi pemain sinetron "Assalamualaikum Beijing the Series".. ayok siapa yang mau ikutan!!!..
Zhongwen pertama kali bertemu dgn Asma di bus. Ketika berkenalan dgn Asma Zhongwen memanggil Asma dgn Ashima, karena menurutnya Asma memiliki wajah yg mirip dgn Ashima. Zhongwen terkesan dgn legenda di Beijing tentang kisah cinta sejati Ahei-Ashima. Di lain waktu mereka dipertemukan kembali menjadi pemandu tur Asma dan kemudian mereka menjadi dekat. Lewat pertemanannya dgn Asma, Zhongwen pun banyak mendapatkan pencerahan tentang Islam, dan hidayah yg akhirnya menuntun Zhongwen menjadi Muallaf. Zhongwen yg awalnya ateis kemudian menjadi mualaf. Zhongwen harus rela diusir orangtuanya, lantaran berpindah agama menjadi seorang Muslim.

Ridwan diperankan oleh Deddy Desta Mahendra

Ada Audisi untuk jadi pemain sinetron "Assalamualaikum Beijing the Series".. ayok siapa yang mau ikutan!!!..
Ridwan merupakan suami dari Sekar. Ridwan merupakan pria muslim yg alim. Ridwan berharap Asma mencari jodoh yg penting adlh seiman. Ridwan ni yg mengantar Zhong Wen ke Indonesia bertemu dgn Asma.

Artis-artis terkenal ni bisa menjadi gambaran bagaimana peran dari tokoh sinetron "Assalamualaikum Beijing the Series" nantinya. Sinetron "Assalamualaikum Beijing the Series" rencananya akan tayang di RCTI. "Assalamualaikum Beijing" ni diangkat dari Novel karya Asma Nadia.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

D.M.C.A Disclaimer of Lukas Blog - All contents published under GNU General Public License.
All images/photos/videos found in this site reserved by its respective owners. We does not upload or host any files.