Jumat, 14 Agustus 2015

[Wisata] Perintah Dasar Sistem Operasi Linux

Perintah Dasar Sistem Operasi Linux
PENDAHULUAN

Ubuntu merupakan salah satu distribusi Linux yg berbasiskan Debian dan didistribusikan sebagai perangkat lunak bebas. Nama Ubuntu berasal dari filosofi dari Afrika Selatan yg berarti "kemanusiaan kepada sesama". Ubuntu dirancang untk kepentingan penggunaan pribadi, tapi versi server Ubuntu jg tersedia, dan telah dipakai secara luas.

Proyek Ubuntu resmi disponsori oleh Canonical Ltd, yg merupakan sebuah perusahaan yg dimiliki oleh pengusaha Afrika Selatan Mark Shuttleworth. Tujuan dari distribusi Linux Ubuntu adlh membawa semangat yg terkandung di dlm filosofi Ubuntu ke dlm dunia perangkat lunak. Ubuntu adlh sistem operasi lengkap berbasis Linux, tersedia secara bebas, dan mempunyai dukungan baik yg berasal dari komunitas maupun tenaga ahli profesional.

Praktikum ni mengenai perintah dasar pd system operasi Linux. Perintah dasar yg biasa digunakan untk mengoperasikan dan mengadministrasi sistem berbasis Linux pd mode command-line-interface / biasa disebut mode konsole.

Sistem operasi open source adlh sistem operasi yg kode program dari sistem operasi tersebut dpt dibuka dan dilihat dan dikembangkan oleh pihak lain selain pembuat sistem operasi tersebut.

Contoh sistem operasi open source adlh linux, open Indiana, solaris, freebsd, minix, haiku.

Perbedaan windows dgn linux
Windows : kodenya tak terbuka secara umum, biasanya ada hak cipta atas nama perusahaan / personal.
Linux : open source yaitu kode programnya dpt dibuka dan dilihat.

TUJUAN DAN MANFAAT PRAKTIKUM

Dengan adanya praktikum ni diharapkan agar mahasiswa/mahasiswi dpt mengetahui perintah dasar apa saja yg ada pd sistem operasi Linux dan khususnya versi Ubuntu. Awalnya mahasiswa akan mengenal perintah dasar OS linux ini, kemudian nantinya diharapkan mahasiswa dpt mempraktekannya secara terus menerus agar bisa lebih lancar lagi dlm mengoperasikan sistem operasi Linux ini.

PEMBAHASAN

Fungsi Perintah Dasar OS Linux
Ls : untk menampilkan isi dari suatu direktori.
Ifconfig : untk konfigurasi network interface.
Rm : menghapus file / direktori.

Untuk melihat identitas diri : $ id

Melihat tanggal dan kalender dari system
$ date -> untk melihat tanggal saat ini.
$ cal 9 2001 -> untk melihat kalender dibulan September tahun 2001.
$ cal -y -> untk melihat kalender dlm setahun

Melihat identitas mesin

$ hostname -> nama host computer anda.
$uname -> melihat type kernel dari system operasi yg digunakan.
$uname -a -> digunakan untk menampilkan informasi dari kernel yg digunakan, versi kernel, tanggal pembuatan linux tersebut, dan lain-lain.

Menggunakan manual
$ man ls -> melihat manual perintah untk menampilkan isi dari suatu direktori
$ man man -> Menampilkan manual dari perintah man
$ man -k file -> Mencari perintah yg deskripsinya mengandung kata file
$ man 5 passwd -> Menampilkan format file dan konversi dari passwd.

Menghapus layar
$ clear -> perintah untk membersihan / menghapus layar

Mencari perintah yg deskripsinya mengandung kata kunci yg dicari
$ apropos date -> perintah yg deskripsinya mengandung kata kunci date.
$ apropos mail -> perintah yg deskripsinya mengandung kata kunci mail.
$ apropos telnet -> perintah yg deskripsinya mengandung kata kunci telnet

Mencari perintah yg tepat sama dgn kunci yg dicari
$ Whatis date -> Menampilkan manual / deskripsi dari perintah date.

Manipulasi berkas dan direktori
$ ls -> Melihat isi file dari directory aktif.
$ ls -1 -> Melihat semua file lengkap
$ ls -a -> Menampilkan semua file / directory yg tersembunyi
$ ls -f -> Menampilkan semua file / directory tanpa proses sorting
$ ls /usr -> Menampilkan isi dari directory usr
$ ls / ->Menampilkan isi dari directory root

Melihat tipe file
$ file -> Melihat tipe file.
$ file * -> Melihat tipe file / directory pd directory yg aktif.
$ file/bin/ls -> Melihat tipe file ls pd directory bin.

Menyalin file dan direktori

Mengkopi suatu file :
$ cp /etc/group f1 -> Mengkopi file group pd directory etc menjadi f1
$ ls -l -> Melihat semua file lengkap
$ cp -i f1 f2 -> Mengkopi file f1 menjadi f2 dgn konfirmasi sebelumnya apabila file sudah ada.
$ cp -i f1 f2 -> Mengkopi file f1 menjadi f2 dgn konfirmasi sebelumnya apabila file sudah ada.

Mengkopi direktori :
$ mkdir backup -> Membuat directory baru dgn nama backup
$ cp f1 f2 f3 backup -> Mengkopi file f1, f2, f3 ke directory backup.
$ ls backup -> Melihat isi directory backup
$ cd backup -> Masuk ke directory backup
$ ls -> Melihat isi file dari directory aktif.

Melihat isi file
$ cat f1 -> Menampilkan isi dari file f1 secara keseluruhan.
$ more f1 -> Menampilkan isi dari file f1 per satu layar penuh
$ pg f1 -> Menampilkan isi dari file f1 per satu layar penuh.

Mengubah nama file

Dengan instruksi mv
$ mv f1 prog.txt -> Merubah nama file f1 menjadi prog.txt

Memindahkan file ke direkroti lain
$ mkdir mydir -> Membuat directory baru dgn nama mydir.
$ mv f1 f2 f3 mydir -> Memindah file f1, f2, f3 ke directory mydir .

Menghapus file
$ rm f1 -> Menghapus file f1.
$ cp mydir mydir/f1 f1 -> Mengcopy file f1 yg berada di directory mydir ke directory yg sedang aktif dgn nama f1.
$ cp mydir mydir/f2 f2 -> Mengcopy file f2 yg berada di directory mydir ke directory yg sedang aktif dgn nama f2
$ rm f1 -> Menghapus file f1
$ rm -i f2 ->Menghapus file f2 dgn menampilkan konfirmasi penghapusan terlebih dahulu.

Sedikit Latihan
1. perintah untk melihat calendar satu tahun penuh adlh $ cal -y
2. Melihat manual perintah cal adlh dgn $ man cal
3. Melihat manual perintah ls adlh $ man ls
4. Tampilann perintah ls -a -1 dan ls -a1 perintah inidigunakan untk menampilkan isi direktori, fungsinya sama saja output yg dihasilkan pun jg sama saja
5. Menampilkan semua file termasuk hidden file dgn /etc
6. Tampilkan semua file secara terperinci pd direktori / etc
KESIMPULAN
Perintah-perintah dasar yg ada pd system operasi linux sangat penting untk kita kuasai agar memudahkan kita dlm melakukan aktifitas yg bekerja pd shell / terminal. Perintah-perintah yg ada hampir sama dgn yg ada di windows. Di windows kita bekerja pd command prompt, tetapi di linux kita bekerja pd shell / terminal.

source : http://rivan-aditia.blogspot.com, http://pinterest.com, http://lintas.me



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

D.M.C.A Disclaimer of Lukas Blog - All contents published under GNU General Public License.
All images/photos/videos found in this site reserved by its respective owners. We does not upload or host any files.